Mimi Mariani Lusli: Penyandang Tuna Netra yang Jadi Dosen di Atmajaya
”Tunanetra kerap dicap sebagai tukang pijit dan pemain musik. Saya tertantang untuk berkarya di kalangan orang-orang normal,” kata Mimi Mariani Lusli, wanita kelahiran Jakarta, 17 Desember 1962.